Pages

Sabtu, 22 Oktober 2011

Program Kerja Dana Usaha

1. Program Kerja Bazar IM   Diskripsi Kegiatan Membuka stand pada event-event yang diselenggarakan di ITS. Barang-barang yang meramaikan stand meliputi penjualan serta pemesanan buku, penjualan : jilbab, snack dan minuman.   Jenis Kegiatan Kondisional   Tujuan Kegiatan - Menumbuhkankembangkan jiwa entrepreneurship khususnya anggota Departemen Danus umumnya anggota Ibnu Muqlah - Menambah kas Ibnu Muqlah   Sasaran Umum   Waktu dan Tempat Kondisional   Biaya Rp 300.000,00   Sumber Dana Kas IM dan...

Program Kerja Hubungan Masyarakat

1. Program Kerja IM Mading (Dinamiq)   Diskripsi Kegiatan Perawatan dan pendaya gunaan mading IM, seperti penempelan artikel-artikel Islami, kegiatan-kegiatan yang diadakan oleh IM, dan lain-lain.   Jenis Kegiatan Kontinu   Tujuan Kegiatan Memberikan informasi kepada civitas akademika jurusan Matematika ITS, antara lain tentang: - Pendiskripsian proker IBNU MUQLAH terdekat (secara detail) - Pengetahuan tentang Islam   Sasaran Semua mahasiswa muslim jurusan Matematika ITS   Waktu dan Tempat Tempat : mading di dekat mushollah MIPA Waktu...

Program Kerja Keputrian

1. Program Kerja Ajang Kajian Muslimah Matematika (AKUSTIK)   Diskripsi Kegiatan Pengkajian dan diskusi masalah keislaman dan kemuslimahan dengan mendatangkan pembicara   Jenis Kegiatan Terjadwal   Tujuan Kegiatan - Menyediakan sarana diskusi masalah keislaman serta kemuslimahan. - Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman keislaman. -   Meningkatkan Ukhuwah.   Sasaran Muslimah Matematika ITS   Waktu dan Tempat Jum’at, 11.00 – 12.45 dan Ruang kuliah/ mushalla MIPA   Biaya Rp. 80.000,-   ...

Program Kerja Tablighul Islam

1. Program Kerja KaRIM (Kajian Rutin IM) Diskripsi Kegiatan Berupa kajian klasikal atau kajian kontemporer mengenai pembahasan Hadist Arba’in Jenis Kegiatan Rutin Tujuan Kegiatan Memberikan pemahaman terhadap materi Hadist Arba’in Sasaran Mahasiswa muslim Matematika terutama maba 2011 dan BPH organisasi di Matematika Waktu dan Tempat 2 minggu sekali/ kondisional Biaya Rp. 1.500.000,00 Sumber Dana Infaq, donatur, kas IM, kas Departemen Paremeter Keberhasilan - Dihadiri minimal 15 ikhwan dan 15 akhwat - Terlaksana minimal 10 kali Penanggung...

Program Kerja Kaderisasi

1. Program Kerja As-Salam   Diskripsi Kegiatan As-Salam merupakan sebuah kegiatan penyambutan Mahasiswa Baru Muslim Matematika dan pewacanaan serta pencitraan Ibnu Muqlah dalam bentuk forum silaturahmi, presentasi, dan diskusi.   Tujuan Kegiatan Mempererat tali silaturrahmi antara Mahasiswa Baru Muslim Matematika dan Ibnu Muqlah Sebagai sarana perkenalan dan pencitraan Ibnu Muqlah kepada Mahasiswa Baru Muslim Matematika   Sasaran Mahasiswa Baru Muslim Matematika   Waktu dan Tempat 9 September 2011 di jurusan Matematika/ T. 101   Biaya Rp. 200.000 ...

Profil Keputrian

MOTTO DEPARTEMEN: Muslimah matematika……CAPCUS!!! (Cantik,Anggun,Prestatif,Cerdas,Ulet,Sholihah) VISI DEPARTEMEN: Menanamkan akidah Islam pada mahasiswa muslimah Matematika ITS dan menjalin ukhuwah antar muslimah matematika serta elemen kemuslimahan dalam lingkup institut MISI DEPARTEMEN : Mengadakan kegiatan kemuslimahan yang berorientasi pada akidah keislaman Menyediakan sarana diskusi seputar masalah keislaman dan kemuslimahan Aktif mengikuti kegiatan kemuslimahan di luar Kajian Jurusan Matematika ITS Ibnu Muqlah dalam lingkup institut...

Profil Dana Usaha

MOTTO DEPARTEMEN: Profit untuk kemaslahatan umat VISI DEPARTEMEN: Membentuk muslim mandiri yang berjiwa entrepreneur guna membantu gerak dakwah Ibnu Muqlah, khususnya dalam bidang finansial. MISI DEPARTEMEN : Menumbuhkembangkan semangat entrepreneurship dan sikap mandiri. Mendukung finansial proker-proker departemen. ...

Profil Hubungan Masyarakat

MOTTO DEPARTEMEN: Berjuang Mempererat Ukhuwah VISI DEPARTEMEN: Mempererat ukhuwah dan menjalin silaturrahim sesama umat muslim, khususnya di jurusan Matematika ITS MISI DEPARTEMEN : Penyampaian informasi tentang Islam dan kegiatan yang diadakan oleh Ibnu Muqlah Perawatan musholla MIPA dalam bentuk kerjasama dengan LDJ se-FMIPA Aktif menjalin silaturrahim dengan mahasiswa muslim Matematika dan LDJ se-ITS serta alumni IM Mengenalkan IM dan mempererat ukhuwah dengan masyarakat luar, khususnya mahasiswa muslim Matematika ITS...

Profil Tablighul Islam

MOTTO DEPARTEMEN: وَتَوَاصَوْا بِالْحَقِّ وَتَوَاصَوْا بِالصَّبْرِ VISI DEPARTEMEN: Menjadikan civitas akademika sebagai hamba yang tidak hanya ilmiah dalam urusan dunia tetapi juga dalam urusan agama/akhirat. MISI DEPARTEMEN : Meningkatkan pemahaman tentang islam kepada seluruh civitas akademika khususnya dari jurusan matematika. Pengoptimalan syiar keislaman baik baik melalui kajian, media elektronik dan  cetak. ...

Profil Kaderisasi

MOTTO DEPARTEMEN: Together, We Build The Best Muslim Generations! VISI DEPARTEMEN: Mengoptimalkan fungsi kaderisasi dalam mencetak kader Ibnu Muqlah yang berkompeten secara ruhiyyah dan fikriyyah MISI DEPARTEMEN : Optimalisasi pewacanaan dan perekrutan Optimalisai pembinaan dan pendampingan Optimalisasi controlling kader secara ruhiyyah dan fikriyyah  Memobilisasi kader Ibnu Muqlah untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan keislaman lainnya Berkoordinasi dengan departemen lain untuk mencapai visi Ibnu Muqlah secara keseluruhan...

Susunan Pengurus Departemen Keputrian

Ketua Departemen            Wihdatul Ummah ‘09 Wakil Ketua Departemen   Ika Novitasari ‘09 Sekretaris Departemen     Ngatini ‘10 Staff                                  Labibah Rochmatika ‘09 Meiyasa Anggraini ‘09 Nuriyatin ‘09 Nining Iswahyuni ‘09 Latifatul Machbubah ‘09 Wahyuni Ningsih ‘09 Sulastri ‘10 Dyah Ayu Erniasanti ‘10...

Susunan Pengurus Departemen Dana Usaha

Ketua Departemen           Mochammad Syariffuddin ‘09 Sekretaris Departemen     Ruzika Rimadhani ‘09 Staff                                Himmatul Mursyidah ‘09 Narariatul Kasanah ‘09 Angga Putra Pratama ‘09 Tri Juliana Permatasari ‘09 Muhammad Fakhrur Rozi ‘10 Nizar Pravianto ‘10 Andi Riski Alvianto ‘10 Qurrotu Ainy Jufri ‘10 Rizky Rakhmawan ‘10...

Susunan Pengurus Departemen Hubungan Masyarakat

Ketua Departemen           Bima Prihasto ‘09 Sekretaris Departemen     Devy Indria Safitri ‘09 Staff                                Satrio Adi Wicaksono ‘09 M. Fariz Fadillah Mardianto ‘09 Rahmat Ramadhan ‘09 Ardo Mohhanto ‘10 M. Ridho Bintang ‘10 Genta Surya Nugraha S. ‘10 Rohmatul Izzah ‘09 Nur Mu’alifah ‘09 Wiji Sari Putiati ‘10 Zakiyyah Ali Munadjat ‘10 Nuraini ‘10 ...

Susunan Pengurus Departemen Tablighul Islam

Ketua Departemen           Ridwan Ardiyansah ‘09 Sekretaris Departemen     Arum Fitri Anisya ‘09 Staff                                Ulir Rohwana ‘09 Moh Khoiron ‘09 Muhibbudin ‘09 Indana Lazulfa ‘09 Nabila Asyiqotur R ‘09 Mohammad Affan ‘10 M. Romdoni A ‘10 Akhmad Khusnaeni ‘10 Angger Gusti '10 Fitroh Resmi ‘10 Tomy Kurniawan ‘10 Edi Krisnayana ‘...

Susunan Pengurus Departemen Kaderisasi

Departemen Kaderisasi Ketua Departemen Misbakhul Khoir '10 Sekretaris Departemen Ngatini '10 Staf Moh. Muhtaromi '10 Edy Krisnayana '10 Zaky Nur Husni '10 Andi Riski Alvianto '10 M. Anas Fikri Muzaki '11 Hasanuddin Al-habib '11 Yahya Eprianto '11 Rifdy Fachry '11 Singgih Tachwin M. '11 Amirul Hakam '11 Ahmad Farid Ma'ruf '11 Yuni Mar'atul Furiah '10 Listyani Dewi '10 Farah Fajriyah '11 Dwi Afifah R.H '11 Dini Prihartati '11 ...